
15 - 17 SEPTEMBER 2022, KPU RI AKAN LAKSANAKAN RAPAT KOORDINASI DIVISI SOSIALISASI, PENDIDIKAN PEMILIH DAN PARTISIPASI MASYARAKAT
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia menjadwalkan Rapat Koordinasi Divisi Sosialisasi, Pendiidikan Pemilih dan Partisipasi Masyrakat yang akan dilaksanakan pada tanggal 15 - 17 di Manado Provinsi Sulawesi Utara.
KPU Kabupaten (Kab) Banggai siap menghadiri rapat Koordinasi tersebut Kata Makmur Manesa, Anggota KPU Kab. Banggai, Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat dan SDM.
Peserta Rapat Koordinasi adalah KPU Provinsi, KPU Kabupaten/Kota se-Indonesia Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat dan SDM sesuai Undangan KPU RI nomor tutup Makmur Manesa.
Rapat tersebut dilakukan Dalam rangka meningkatkan partisipasi masyarakat dan untuk mendukung kegiatan tahapan penyelenggaraan Pemilu serentak tahun 2024.